Agar Pengajuan Kredit Rumah Disetujui Bank, Ini Tipsnya!

Agar Pengajuan Kredit Rumah Disetujui Bank, Ini Tipsnya!. Rumah telah menjadi salah satu kebutuhan pokok untuk keluarga. Memiliki rumah pertama menjadi idaman bagi pasangan muda yang masih belum memiliki hunian.

Sayangnya antara unit yang tersedia dengan kebutuhan masih belum seimbang. Bahkan harga unit rumah yang semakin tinggi membuat beberapa orang kesulitan untuk mengakses kebutuhan dasar ini. Salah satu solusi mendapatkan hunian dengan cukup terjangkau karena dapat di angsur adalah dengan pengajuan kredit KPR.

Akan tetapi KPR juga memiliki beberapa persyaratan yang harus dipenuhi, ini yang membuat beberapa pengajuan KPR tidak disetujui oleh Bank. Jika Anda Ingin mengajukan KPR berikut ini tips yang bisa dilakukan:

 

Kelima, selain untuk uang muka rumah, siapkan juga dana untuk membayar biaya-biaya KPR termasuk asuransi. Nilainya sekitar 3-5 persen dari nilai kredit yang disetujui bank.

Keenam, usahakan memilih KPR yang pembayaran cicilannya bisa fleksibel. Misalnya, selama beberapa tahun pertama debitur bisa membayar cicilan bunga atau pokok utang saja, atau angsuran bisa disesuaikan dengan penghasilan. Jadi, kamu bisa menarik nafas dulu setelah keuangannya terkuras untuk membayar depe dan biaya KPR, dan tetap bisa bisa memenuhi gaya hidupmu meskipun sudah mengambil kredit rumah.